Selasa, 14 Juni 2016

Kutipan Ceramah Master Chin Kung 6 Juni 2016


Di dunia kita sekarang ini media yang memiliki pengaruh yang luas dan efektif, tak lain adalah televisi dan internet. Andaikata suatu hari nanti, begitu membuka televisi dan internet, langsung tampak “Namo Amituofo”, andaikata setiap perusahaan siaran televisi, radio juga dapat bertindak sedemikian rupa, maka bumi ini bisa terselamatkan. Waktu yang diperlukan juga tidak panjang, 1 atau 2 menit saja sudah cukup, jadi begitu televisi dibuka langsung tampak “Namo Amituofo”.

Pada masa Dinasti Tang, ibukotanya ada di Chang’an, Master Shandao menyebarluaskan Ajaran Sukhavati di sana, beliau mengajak seluruh lapisan masyarakat melafal Amituofo sehingga penduduk di Chang’an, tiada satupun yang tidak tahu melafal Amituofo. Bagus!

Ini merupakan kebajikan yang terbesar di seluruh alam semesta. Kita harus lebih gencar memotivasi para pemilik media ini, mereka mampu melakukannya, senantiasa menayangkan “Namo Amituofo”.

Semoga demi menyelamatkan semua makhluk, setiap insan dapat membangkitkan Bodhicitta tertinggi tiada taranya, bersama-sama terlahir ke Alam Sukhavati.

Kutipan Ceramah Master Chin Kung 6 Juni 2016


我們這個世界,現在推行得最廣的,產生效果最大的就是電視、網路。如果有一天,電視、網路頻道一打開,看到什麼?南無阿彌陀佛,每個電視台、每個傳播公司都能這樣做,地球就有救了。時間不要很長,一、二分鐘就夠了,電視一打開的時候,南無阿彌陀佛。

唐朝時候,首都在長安,善導大師在那裡教化眾生,真正造成長安城的居民沒有一個不念阿彌陀佛。好!這是宇宙之間的大德大能的第一德。我們要多鼓勵這些媒體的主持人,他們有權,他們能做,把阿彌陀佛放在第一線,平等大悲。願普度一切眾生,各各發起無上菩提心,「厭捨輪迴業身,同登極樂彼岸」,同生極樂國,好!

文摘恭錄 二零一四淨土大經科註  (第三四四集)  2016/6/6